Layaknya Mike Tyson, Petinju Ini Bertemu Islam dari Balik Jeruji Besi

Eko Isdiyanto Minggu, 3 Mei 2020 | 19:03 WIB
Legenda tinju Amerika Serikat, Mike Tyson. (TWITTER.COM/HOTBOXINPODCAST)

"Penjara itu seperti miniatur kehidupan kejahatan di dunia, jika Anda ingin menjual narkoba, bisa di sana," ujar Hopkins.

"Jika ingin berjudi juga bisa. Penjara lebih mirip kehidupan jalanan yang amat keras.

"Anda harus benar-benar bisa menutupi kelemahan, jangan sampai terlihat. Anda tidak boleh mengatakan ke orang lain bahwa Anda ketakutan," imbuhnya.

Hal itulah yang memaksa Hopkins belatih bela diri, salah satunya tinju dengan tujuan agar bisa melawan ketika mendapat serangan fisik.

Baca Juga: Positif COVID-19 Bikin Gelandang Juventus Sempat Menjadi Gila

Menurut Ring TV, ia mendapat pelajaran teknik tinju dari salah seorang mantan petinju yang juga dibui pada saat itu, Michael Wilson.

"Satu-satunya yang saya lakukan adalah bertinju karena memang apa yang bisa Anda lakukan dalam penjara?" kata Hopkins.



Source : berbagai sumber
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan