Khabib Nurmagomedov hanya melakukan latihan ringan saja untuk menjaga fisiknya tetap bugar.
Untuk itu, Khabib Nurmagomedov menyatakan bahwa dia memerlukan waktu 45 hari untuk kembali bertanding lagi setelah bulan Ramadan selesai.
"Ini sangat sulit, sangat berbahaya, sepanjang hari anda tidak makan dan minum, cedera bisa datang kapan saja, jadi lebih baik tidak terlalu banyak latihan berat.
"Dan setelah ramadhan kami membutuhkan minimal 45 hari untuk pulih sebelum kembali menjadi atlet lagi, kami harus memperhatikan semua aspek yang ada," imbuhnya.
Baca Juga: Justin Gaethje Pernah Ungkap Isi Pesan Pribadinya pada Conor McGregor yang Dulu Diabaikan
Source | : | scmp.com,bolastylo.bolasport.com |
Penulis | : | Reno Kusdaroji |
Editor | : | Aziz Gancar Widyamukti |