Berani Coba Memulai Hari dengan Minum Campuran Air Hangat dan Madu? Kamu Akan Rasakan 5 Manfaat Tak Terduga Ini

Ananda Lathifah Rozalina Minggu, 31 Mei 2020 | 21:00 WIB
Madu memiliki banyak manfaat dan dapat dimakan apa adanya, baik sebagai pengganti gula atau obat untuk menenangkan sakit tenggorokan. (Freepik)

BolaStylo.com - Campuran madu dan air hangat ternyata bisa memberikan manfaat luar biasa bagi tubuh jika diminum di awal hari.

Sudah sejak jaman dahulu diketahui jika madu menyimpan banyak khasiat untuk tubuh manusia.

Madu kerap digunakan dalam pengobatan tradisional.

Penelitaian membuktikan madu memiliki kandungan antiseptik juga antiinflamasi yang bermanfaat bagi tubuh.

Kandungan itu membuat madu menjadi salah satu bahan yang bisa melawan segala racun penyebab gangguan pada tubuh manusia.

Untuk mendapatkan manfaat madu yang luar biasa itu, BolaStylovers bisa membuat minuman madu dalam mengawali hari.

Baca Juga: Baru Saja Dibilang Petarung UFC Terbaik, Sosok Ini Malah Berseteru Panas dengan Dana White

Caranya sederhana saja, campurkan satu sendok teh madu dalam segelas air hangat dan kamu bisa merasakan sederet manfaat di bawah ini.

5. Memperbaiki pencernaan

Enzim dalam madu baik untuk meningkatkan fungsi hati dan berkontribusi untuk mencerna makanan dengan baik.

Mengonsumsi madu bisa membantu penyerapan nutrisi dan manfata maksimal dari makanan.



Source : nakita
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan