Baca Juga: Lawan Tim Korsel, Performa Timnas U-19 Indonesia Bikin Shin Tae-yong Terkejut
"Saya siap kembali kapanpun ketika saya punya kesempatan. Ini akan menjadi hal yang baik untuk saya, menyegarkan kembali diri saya," tambahnya.
Lebih lanjut, Kiatisuk mengaku sempat rehat dari dunia kepelatihan karena belum menemukan waktu yang tepat untuk kembali melatih setelah menyelesaikan tugasnya di Port FC.
"Saya punya banyak waktu dan masih punya semangat dengan pekerjaan saya."
"Saya menolak beberapa tawaran di masa lalu karena saya sadar itu bukan waktu yang tepat."
"Yang pasti saya tidak ingin meninggalkan sepak bola," tandasnya.
Source | : | BolaSport.com |
Penulis | : | Aziz Gancar Widyamukti |
Editor | : | Aziz Gancar Widyamukti |