CR7 Menggila di Liga Italia, Lionel Messi: Wajar, Dia Predator!

Eko Isdiyanto Sabtu, 6 Juni 2020 | 07:35 WIB
Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi saat bertanding dalam duel Real Madrid kontra Barcelona. (TWITTER.COM/MESSI_WORLDWIDE)

"Saya masih merasa baik, tajam, memikirkan permainan dan lebih matang," imbuhnya.

Hal itu dibuktikan Ronaldo tepatnya pada bulan Februari 2020, mantan pemain Manchester United ini sukses mengoleksi 40 gol di Serie A.

Baca Juga: Penyebab Mike Tyson Rusak di Depan Wanita, Ibunya Jadi Korban KDRT

Raihan itu ditorehkan Ronaldo selama 1,5 tahun berkarier di kompetisi sepak bola kasta tertinggi Italia itu.

Selain itu, torehan tersebut membuat Ronaldo menjadi pemain dengan gol paling banyak dalam penampilan debu di Liga Italia sejak 1994.

Atau sejak diterapkannya tiga poin bagi tim yang berhasil meraih kemenangan.

Rahan itu melewati catatan beberapa legenda Liga Italia seperti Ronaldo Nazario (38), Andriy Shevchenko (37) dan Diego Milito (37).

Baca Juga: Sosok Legenda Persebaya yang Disebut Kurniawan Dwi Yulianto Sebagai Bek Paling Sulit Dilewati



Source : berbagai sumber
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan