Solskjaer Beberkan Noda Kepergian Cristiano Ronaldo dari Manchester United

Reno Kusdaroji Senin, 8 Juni 2020 | 16:30 WIB
Cristiano Ronaldo mengangkat trofi Liga Champions setelah Manchester United menekuk Chelsea dalam laga final di Stadion Luzhniki, Moscow, 21 Mei 2008. (TWITTER.COM/TEAMCRONALDO)

BolaStylo.com - Manajer Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer membeberkan noda yang membuat kepergian Cristiano Ronaldo dari Old Trafford tidak sempurna.

Cristiano Ronaldo meninggalkan Manchester United ke Real Madrid dengan memecahkan rekor transfer terhamal pada musim panas 2009.

Selama 6 musim membela Manchester United, Cristiano Ronaldo telah mengantarkan Setan Merah meraih 9 gelar juara bergengsi termasuk Liga Inggris dan Liga Champions.

Bahkan, Ronaldo meraih penghargaan Ballon d'Or pertamanya sebagai seorang pemain The Red Devils.

Namun tampaknya pencapaian CR7 bersama Manchester United belum mampu membuat kepergiannya ke Real Madrid sempurna.

Setidaknya seperti itulah yang dipikirkan manajer Manchester United saat ini, Ole Gunnar Solskjaer.

Solskjaer mengklaim ada noda kecil yang membuat kepergian mantan rekannya itu dapat dikatakan tidak sempurna.

Baca Juga: Ramalan Buruk Conor McGregor Soal Nasib Pertarungan Khabib Nurmagomedov



Source : express.co.uk,bolastylo.bolasport.com
Penulis : Reno Kusdaroji
Editor : Aziz Gancar Widyamukti
Video Pilihan