Redakan Kram Menstruasi Hingga Hilangkan Stres, Ini Khasiat Campuran Jahe dan Gula Merah!

Eko Isdiyanto Rabu, 10 Juni 2020 | 20:50 WIB
Campuran Jahe dan Gula Merah baik untuk kesehatan (Tribun Madura - Tribunnews.com)

Jahe memiliki kandungan sifat anti-infalamasi, maka tak heran jika banyak orang menjadikannya sebagai obat rumah untuk masalah otot dan sendi.

Selain dikonsumsi dengan diminum menggunakan teh, jahe bisa digunakan untuk merendam sendi yang meradang.

4. Mengatasi Masalah Pernapasan

Jahe yang dikonsumsi dengan teh bisa membantu meringangkan pernapasan yang tersumbat karena flu.

Jika mengalami gejala pernapasan terkait alergi lingkungan bisa diredakan dengan mengonsumsi secangkir teh jahe.

Baca Juga: VIDEO - Mike Tyson Bongkar Rahasia Teknik Kombinasi Pukulan KO Miliknya

5. Perbaiki Sirkulasi Darah

Kandungan vitamin, mineral dan asam amino yang terdapat di dalam teh jahe bisa membantu memulihkan sirkulasi darah.

Seperti meningkatkan dan mengurangi kemungkinan masalah kardiovaskular, jahe bisa mencegah penumpukan lemak di arteri.

Hal ini juga berdampak pada pencegahan seseorang terkena serangan jantung dan stroke.

6. Meringankan Nyeri Menstruasi

Kram menstruasi biasa dialami oleh para peremuan, jahe juga bisa untuk meredakan kondisi ini.

Baca Juga: Pemain Ini Berpotensi Menjadi Wayne Rooney Baru di Manchester United





Source : Suar.ID
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan