Kerap Bikin Orang Tersiksa, Makanan Pedas Ternyata Miliki Khasiat untuk Kesehatan

Ananda Lathifah Rozalina Rabu, 15 Juli 2020 | 21:00 WIB
Makanan pedas mengandung capsaicin yang berguna untuk tubuh. Namun yang sensitif harus berhati-hati. (Aladin)

BolaStylo.com - Makanan pedas yang kerap menyiksa lidah sebagian orang ternyata menyimpan manfaat kesehatan tak terduga.

Makanan pedas kerap kali menjadi tantangan sekaligus siksaan bagi sebagain orang.

Bagi mereka yang menyukai rasa pedas, makanan pedas adalah salah satu yang menggugah selera mereka.

Namun, bagi sebagian orang yang tak suka pedas, memakan makaanan pedas adalah penderitaan bagi lidah dan pencernaan mereka.

Meski kadang membuat beberapa orang tersiksa kala memakannya, siapa sangka makanan pedas ternyata memiliki khasiat kesehatan untuk tubuh.

Baca Juga: Disukai Mantan Pacar Son Heung Min, Makanan Unik Ini Miliki Khasiat Tersembunyi

Pasalnya, makanan pedas biasanya menggunakan cabai cukup banyak sebagai bahan utamanya.

Cabai ternyata mengandung segudang nutrisi seperti protein, karbohidrat, gula, serat, vitamin A, B6, C, zat besi, kalium, air dan capsaicin.



Source : nakita.grid.id
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan