Ia mengaku cukup puas dengan raihan yang didapat dan bersiap menjalani balapan di Brno demi hasil yang lebih baik.
"Dari FP1 hingga sekarang saya merasakan perkembangan, saya senang karena ini kali pertama di sirkuit sulit seperti di Brno," ucap Andi.
"Pada Q1 kami telah mencoba mengubah setelan, tetapi tidak berhasil. "Saya akan fokus pada balapan dan akan melakukan pemanasan untuk melakukan beberapa perbaikan," imbuhnya.
Baca Juga: VIDEO - Gol Fantastis Lionel Messi saat Dikeroyok 3 Pemain Napoli Sampai Jatuh
Balapan Moto2 Republik Ceska 2020 akan berlangsung pada hari ini, Minggu (9/8/2020), mulai pukul 17.20 WIB.