Jadi Manajer Juventus, Musibah Sekaligus Anugerah Bagi Andrea Pirlo

Reno Kusdaroji Minggu, 9 Agustus 2020 | 20:30 WIB
Ilustrasi pelatih baru Juventus, Andrea Pirlo menggantikan pelatih sebelumnya Maurizio Sarri. (TWITTER.COM/THEBIGTRENDIN)

"Karier bermain yang hebat tidak cukup untuk menjadi seorang manajer, anda harus belajar, bekerja keras, dan anda tidak banyak tidur, dia sedang kacau sekarang.

"Intinya menjadi pemain dan pelatih sama sekali bukan hal yang sama.

"Ini adalah profesi yang sama sekali berbeda dan kita tidak dapat mempelajarinya hanya dari buku, kita harus masuk ke sana dan bekerja keras," pungkasnya.



Source : bolastylo.bolasport.com,standard.co.uk
Penulis : Reno Kusdaroji
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan