Selain itu, Adidas saat ini juga berstatus sebagai apparel Juventus dan masih memiliki kontrak hngga 2027.
Untuk Juventus, perusahaan berlogo strip tiga ini menyetor 51 juta euro atau sekitar Rp896,4 miliar untuk Juventus.
Bukan tidak mungkin Adidas akan mencoba menduetkan Messi dengan Ronaldo, karena hal itu diprediksi membawa keuntungan berlimpah.
Tak hanya dari segi prestasi untuk klub, Adidas bisa membuat Messi dan Ronaldo sebagai sumber pemasukan yang besar.
Baca Juga: Komentar Hansamu Yama Soal Nasi Bungkus yang Sempat Viral
Source | : | Corrier della Serra |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |