Terlihat Sepele, 4 Kebiasaan Buruk Ini Bikin Kamu Rentan Sakit

Ananda Lathifah Rozalina Sabtu, 10 Oktober 2020 | 21:00 WIB
Kebiasaan begadang dapat picu dampak buruk kemandulan (Freepik)

Jika kamu suka jajan sembarangan seperti mengonsumsi makanan instan, junkfood atau makanan berlemak trans tinggi lainnya bisa menumpuk hal-hal buruk dalam tubuh.

Maka dari itu, sebaiknya konsumsi makanan sehat dan perhatikan gizi serta kebersihannya.

3. Mengabaikan kebersihan mulut

Masih adakah dari kalian yang malas gosok gigi dan tak perduli dengan kebersihan mulut? hentikan kebiasaan ini sekarang juga.

Menjaga kebersihan mulut sangatlah penting, pasalnya banyak sisa makanan dan bakteri yang tertinggal di antara gigi dan gusi.

Jika kamu malas sikat gigi dan membiarkan mulut kotor, kamu bisa menderita gigi berlubang, gusi bengkak, sariawan dan hal lainnya yang mengganggu kesehatan tubuh.

2. Kurang tidur

Suka begadang dan kurang tidur akan membuat sistem kekebalan tubuh rentan ditembus oleh penyebab penyakit.

Pasalnya, istirahat cukup dibutuhkan tubuh untuk menjaga kekuatan sistem kekebalan tubuh agar bisa melawan virus dan bakteri.

Selain itu, kurang tidur juga berdampak buruk pada fungsi organ-organ penting di tubuh manusia seperti mata, paru-paru, jantung dan lain sebagainya.



Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan