Khabib Nurmagomedov Bakal Dibayar Rp 1,47 Triliun untuk 1 Duel Lawan Mayweather

Aziz Gancar Widyamukti Selasa, 20 Oktober 2020 | 10:00 WIB
Juara dunia kelas ringan UFC, Khabib Nurmagomedov, ditawari bertarung dengan Floyd Mayweather. (TWITTER/KHALEDBEYDOUN)

Baca Juga: Hal Ini Buktikan Justin Gaethje Bisa Jadi Kiamat Bagi Khabib Nurmagomedov

Bintang UFC seperti Khabib Nurmagomedov secara kontrak sejatinya dilarang melakoni pertarungan lintas cabang.

Tetapi pada 2017, UFC mengizinkan Conor McGregor untuk melakukan debut tinju melawan Floyd Mayweather, di mana dia dikalahkan dalam 10 ronde.

Pada November 2019, Floyd Mayweather mengumumkan dia kembali dari masa pensiun pada tahun 2020 dan akan bekerja dengan presiden UFC Dana White lagi.

Keduanya lantas mengadakan pembicaraan tahun ini dan Dana White mengonfirmasi bahwa petinju dengan rekor 50-0 itu ingin kembali bertarung.

 



Source : Yahoo Sports
Penulis : Aziz Gancar Widyamukti
Editor : Aziz Gancar Widyamukti
Video Pilihan