4. Menghindari makanan pemicu
Selain menghindari makan malam ketika hampir tidur, ada beberapa makanan yang juga bisa menjadi pemicu gangguan tersebut.
Seperti misalnya, tomat dan produk olahannya, jeruk, makanan pedas, makanan berminyak, permen, coklat, alkohol, minuman berkarbonasi (energi), kopi dan teh.
Source | : | kompas,Cleveland Clinic,Medical News Today |
Penulis | : | Reno Kusdaroji |
Editor | : | Eko Isdiyanto |