Gak Cuma Dapat Pengakuan dari Via Vallen, Ini 4 Khasiat Jengkol untuk Kesehatan

Ananda Lathifah Rozalina Kamis, 5 November 2020 | 21:00 WIB
Ingin hilangkan bau jengkol yang menyengat, coba cara ini Moms! (winnetnews.com)

Selain itu, jengkol juga dipercaya mampu melancarkan peredaran darah sehingga membantu menjaga kesehatan jantung.

Menurunkan berat badan

Ilustrasi menurunkan berat badan dengan air jahe

Bagi kamu yang sedang diet, konsumsi jengkol ternyata bagus untuk membantu penurunan berat badan loh.

Kandungan serat yang tinggi dalam jengkol mampu membantu penurunan berat badan.

Selain itu, kandungan Jengkol dipercaya mamu membantu mempercepat pembakaran energi di tubuh sehingga timbunan lemak akan berkurang.

Mencegah anemia

Kandungan zat besi dalam jengkol yang cukup tinggi mampu membantu mencegah anemia dan juga meningkatkan stamina tubuh kamu.



Source : kompas
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan