Sifat Asli Timnas U-19 Indonesia Dibongkar Shin Tae-yong ke Media Korea

Aziz Gancar Widyamukti Jumat, 6 November 2020 | 06:24 WIB
Shin Tae-yong saat memberikan arahan pada timnas U-19 Indonesia dalam sesi latihan di Kroasia. (PSSI)

BolaStylo.com - Pelatih timnas U-19 Indonesia, Shin Tae-yong mengungkapkan keanehan sifat para pemainnya saat diwawancara oleh media Korea Selatan.

Shin Tae-yong sempat melontarkan kritik pedas ketika pertama kali menangai timnas U-19 Indonesia maupun timnas Indonesia senior.

Kala itu salah satu kritikan Shin Tae-yong adalh tentang fisik dan stamina pemain timnas Indonesia.

Menurut Shin Tae-yong, pemain timnas Indonesia rata-rata hanya bisa bermain 60 menit dalam satu laga.

Baca Juga: Shin Tae-yong Tak Panggil 5 Pemain Ini Ikut TC Virtual Timnas U-19, Ini Alasannya

Kendati demikian, Shin Tae-yong pada akhirnya mampu melakukan perubahan setelah memberi latihan fisik kepada pemain Tanah Air.

Salah satu contoh latihan fisik yang diberikan Shin Tae-yong adalah ketika timnas U-19 Indonesia menjalani TC di Thailand dan Kroasia.

Dalam TC tersebut, Shin Tae-yong memberi menu latihan fisik sebanyak tiga kali kepada pemainnya.

Baca Juga: Gara-gara Hal Ini, Sekarang Karier Jack Brown di Inggris Cukup Tragis!

Selain itu, ia juga mengatur ketat pola makan pemain timnas U-19 Indonesia.



Penulis : Aziz Gancar Widyamukti
Editor : Aziz Gancar Widyamukti
Video Pilihan