Dokter Ahli: Dipukul Mike Tyson Setara Dihantam Grand Piano 450 Kg

Aziz Gancar Widyamukti Rabu, 25 November 2020 | 17:45 WIB
Mike Tyson menjalani laga comeback melawan Roy Jones Jr. (www.essentiallysports.com)

Baca Juga: Bukan soal Uang, Mike Tyson Duel Lawan Roy Jones Jr karena 1 Hal Ini

Deontay Wilder saat ini diklaim sebagai yang terkuat di antara semua petinju kelas berat.

Akan tetapi, Mike Tyson bisa kembali ke performa terbaiknya saat dia memamerkan kekuatannya selama persiapan menjelang laga comeback.

Mike Tyson sendiri mengaku sudah lebih baik dari sebelumnya secara fisik dan mental setelah 15 tahun pensiun.

Legenda tinju, Mike Tyson, akan kembali bertanding. Dia akan menghadapi Roy Jones Jr. pada 12 September 2020.

Pria yang dijuluki The Baddest Man on the Planet itu mengaku memiliki bobot terendah sejak berusia 18 tahun saat menjalani debutnya di kelas berat.

Sementara itu Roy Jones Jr menyebut risiko kematian adalah suatu kemungkinan yang terjadi ketika ia menghadapi Tyson.

Di sisi lain, Rafael Cordeiro yang merupakan pelatih Mike Tyson yakin bahwa anak diriknya itu bisa 'membunuh' lawannya dalam laga comeback nanti.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo)



Source : The Sun
Penulis : Aziz Gancar Widyamukti
Editor : Aziz Gancar Widyamukti
Video Pilihan