4 Khasiat Mujarab Belimbing Wuluh, Dari Obat Jerawat Hingga Sakit Gigi

Reno Kusdaroji Senin, 14 Desember 2020 | 16:30 WIB
Belimbing Wuluh ternyata bisa menjadi obat alami untuk mengatasi batuk (Tribun Jogja - Tribunnews.com)

BolaStylo.com - Belimbing wuluh terbukti memiliki beberapa khasiat yang mujarab bagi tubuh untuk mengobati berbagai macam penyakit.

Belimbing wuluh merupakan salah satu buah yang biasa digunakan untuk salah satu bahan membuat sayur.

Meski sudah sering dipakai sebagai bahan makanan di dapur, ternyata belum banyak masyarakat yang mengetahui manfaat yang didapat dari belimbing wuluh.

Belimbing wuluh kaya akan nutrisi penting bagi tubuh seperti vitamin B, C, zat besi, fosfor, serat, dan antioksidan.

Selain kaya akan nutrisi penting bagi tubuh, belimbing wuluh juga terbukti memiliki khasiat mujarab untuk mengobati penyakit.

Seperti yang dikutip dari rndhealthtips.com, berikut beberapa khasiat mujarab dari buah yang terkenal rasa masamnya ini.

Baca Juga: Mengenal Psikosomatis Akibat Stres dan Cara untuk Mengatasinya



Source : sajiansedap.grid.id
Penulis : Reno Kusdaroji
Editor : Aziz Gancar Widyamukti
Video Pilihan