Wejangan Legenda MotoGP untuk Quartararo yang Akan Gantikan Rossi di Tim Pabrikan

Aziz Gancar Widyamukti Senin, 21 Desember 2020 | 10:33 WIB
Pembalap tim pabrikan Yamaha di MotoGP 2021, Fabio Quartararo khawatir jika pengembangan YZR-M1 terlalu banyak tangan, termasuk Valentino Rossi. (Tuttomotoriweb.com)

BolaStylo.com - Bakal gantikan Valentino Rossi di tim pabrikan, Fabio Quartararo dapat pesan dari legenda MotoGP, Kevin Schwantz.

Valentino Rossi secara resmi meninggalkan tim pabrikan Yamaha pada MotoGP 2021 setelah lebih kurang 15 tahun menjalin kerja sama.

Mulai musim depan, Valentino Rossi akan menjadi bagian dari tim satelit Petronas Yamaha SRT.

Posisi Valentino Rossi di tim pabrikan Monster Energy Yamaha akan digantikan oleh Fabio Quartararo.

Baca Juga: Valentino Rossi Diminta Jaga Jarak dengan Motor Yamaha Ini, Ada Apa?

Di Petronas Yamaha SRT, Valentino Rossi akan berduet dengan mantan muridnya sendiri, Franco Morbidelli.

Sementara itu Fabio Quartararo akan menjadi rekan setim Maverick Vinales di Monster Energy Yamaha.

Jelang menggantikan Valentino Rossi, Fabio Quartararo mendapat wejangan dari legenda MotoGP Kevin Schwantz.

Baca Juga: Tak Mau Gila di MotoGP, Suksesor Rossi Bakal Sering Kunjungi Psikolog

Dalam sebuah kesempatan, Kevin Schwantz menyoroti performa inkonsisten Fabio Quartaro selama tampil pada MotoGP 2020.



Source : Speedweek.com
Penulis : Aziz Gancar Widyamukti
Editor : Aziz Gancar Widyamukti
Video Pilihan