Gak Disangka! 4 Racikan Bahan Dapur Ini Ampuh Hempaskan Ketiak Hitam

Ananda Lathifah Rozalina Kamis, 24 Desember 2020 | 13:45 WIB
Ketiak hitam bisa diatasi (Freepik.com/ nensuria)

Baking soda dan mentimun

Pertama parut dulu mentimun yang bakal kamu pakai untuk perawatan ini.

Siapkan dua sendok teh baking soda, campurlah dengan dua sampai tiga sendok makan mentimun parut.

Kemudian oleskan campuran itu pada area ketiak yang menghitam dan diamkan sekitar 15-20 menit lalu bilas dengan air hangat.

Untuk perawatan jenis ini, kamu cukup sekali seminggu saja melakukannya.

Artikel ini telah tayang di Sajiansedap.grid.id dengan judul "Coba Campur Baking Soda dengan Bahan Ini Lalu Oleskan Pada Ketiak, Hasilnya Pasti Bikin Terkejut!"

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo)

 

 



Source : sajiansedap.grid.id
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan