Racikan Minyak kelapa
Sudah bukan rahasia lagi kalau minyak kelapa bagus untuk rambut kamu.
Cobalah pijat rambut dengan minyak kelapa hangat, lalu diamkan sekitar 1-2 jam.
Setelah itu cuci rambut dengan air biasa.
Caa ini dipercaya ampuh membuat rambut lebih halus dan bersih.
Racikan Lidah Buaya
Tak cuma bagus untuk kulit, lidah buaya juga bagus untuk atasi rambut yang bercabang.
Caranya, cukup oleskan gel lidah buaya ke rambut, tunggu sekitar 30-45 menit kemudian cuci rambut dengan shampoo dan air sebagaimana biasanya kamu keramas.
Artikel ini telah tayang di Nakita.grid.id dengan judul "Tanpa Perlu Memotong Rambut, Rambut Bercabang Kembali Lembut dengan 6 Langkah Mudah Ini"
Source | : | nakita.grid.id |
Penulis | : | Ananda Lathifah Rozalina |
Editor | : | Ananda Lathifah Rozalina |