Merasa Senasib dengan Khabib Soal Ayah, Petarung Ini Curhat Pensiun

Eko Isdiyanto Kamis, 4 Februari 2021 | 06:00 WIB
Abdulmanap Nurmagomedov (atas) dan Khabib Nurmagomedov (bawah) saat keduanya berlatih bersama. (TWITTER.COM/DANAWHITE)

"Tidak banyak orang yang bisa mengatakan jika mereka dapat melakukan itu, bisa melihatnya dan tersenyum sungguh menakjubkan.

"Ayah saya cerita jika kakek meninggal terlalu cepat, kakek selalu berpesan 'Habiskan waktu sebanyak mungkin dengan saya, karena saya tidak akan selalu ada di sini'." imbuhnya.

Khabib Nurmagomedov memutuskan pensiun dari UFC usai menalani laga melawan Justin Gaethje dan meraih kemenangan pada Oktober 2020 lalu.

Keputusan Khabib untuk pensiun seusai dengan permintaan sang ibu, agar tidak lagi bertarung setelah sang ayah meninggal.

Baca Juga: Conor McGregor Kalah dari Poirier Karena Terlalu Lama Menganggur

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo)



Source : MMA Fighting
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan