"Bukan karena nilai kontrak, melainkan lebih ke kesempatan bermain. Dia ingin mendapatkan tantangan lain dalam kariernya," ujar Teddy.
Kesempatan bermain Kim di Persib memang berkurang semenjak mengalami cedera parah tulang pada 2017.
Proses pemulihan Kim membutuhkan waktu cukup lama sehingga pada musim 2018 hanya bermain pada 11 laga resmi.
Sementara itu, di musim 2019 meski sudah pulih, Kim hanya bermain di 19 pertandingan.
Bahkan dalam 19 pertandingan tersebut, Kim tak selalu menjadi starter.
Kim tercatat hanya menjadi starter di 9 laga.
Baca Juga: Kembali ke USA, Khabib Kenang Momen Indah Di Balik Sengsara Tahun 2020
Source | : | kompas |
Penulis | : | Rara Ayu Sekar Langit |
Editor | : | Rara Ayu Sekar Langit |