Valentino Rossi Tak Lagi Bertaji, Legenda MotoGP Sarankan The Doctor Pensiun

Aziz Gancar Widyamukti Kamis, 1 April 2021 | 08:06 WIB
Melempem pada balapan pertama, apakah Valentino Rossi masih percaya diri jelang hadapi MotoGP Doha 2021? (MotoGP.com)

"Sekarang beri kesempatan untuk pembalap muda. Tanpa mengurangi hormat juara dunia sembilan kali itu, saya kira itu sudah cukup."

Lucchinelli menambahkan, sudah waktunya Rossi dikenang sebagai salah satu pembalap legendaris di MotoGP.

"Begitulah cara sepeda motor diambil dari seorang pemuda, yang tidak pernah menang perlombaan selama lebih dari tiga tahun dan yang memenangkan Kejuaraan Dunia terakhir pada 2009."

Baca Juga: MotoGP Qatar 2021 - Kesalnya Franco Morbidelli Senasib dengan Valentino Rossi

"Dia selalu berlomba untuk menang, tetapi sekarang dia melakukannya untuk menyelsaikan perlombaan."

Rossi sendiri bakal kembali tampil pada seri kedua musim ini di MotoGP Doha 2021.

MotoGP Doha 2021 dijadwalkan bergulir akhir pekan ini pada 2-4 April mendatang.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo)

 



Penulis : Aziz Gancar Widyamukti
Editor : Aziz Gancar Widyamukti
Video Pilihan