Selain itu, diklaim bahwa Mino Raiola dan ayah Haaland akan mendapat komisi tambahan sebesar 40 juta Euro bagi Barcelona atau Real Madrid.
Meski fakta sang pemain ingin bermain di Liga Spanyol akan menguntungkan pihak Barcelona atau Real Madrid, di sisi lain bisa menjadi pukulan besar secara finansial.
Kini, perwakilan Haaland dikabarkan akan segera bertemu dengan pihak klub Inggris yang tertarik untuk merekrut sang pemain.
Baca Juga: Mbappe Dikunci PSG, Barcelona & Real Madrid Berperang Rekrut Haaland
Source | : | Football Espana,talkSPORT,Mundo Deportivo |
Penulis | : | Reno Kusdaroji |
Editor | : | Aziz Gancar Widyamukti |