Stop! Semprotkan Parfum di 5 Bagian Tubuh Ini Berujung Bahaya

Ananda Lathifah Rozalina Selasa, 20 April 2021 | 16:03 WIB
Ilustrasi mengenakan parfum ()

Alat kelamin

Jangan pernah menyemprotkan parfum di bagian sensitif di tubuh kamu ini.

Pasalnya, menyemprotkan parfum di area intim hanya akan menyebabkan iritasi pada bagian intim, menyebabkan peradangan gatal dan nyeri.

Sementara itu, area kulit di sekitar daerah intim juga bisa menjadi kering karena parfum.

Mata

Parfum yang berbahan dasar alkohol mengandung etil sangat berbahaya bagi mata.

Pasalnya, mata yang tersemprot cairan ini akan mengalami iritasi dan perih.

Oleh sebab itu, saat menyemprotkan parfum pastikan kamu hindari bagian mata.



Source : kompas
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan