Jadwal Spain Masters 2021 - Bikin Para Unggulan Gigit Jari, 7 Wakil Indonesia Dominasi Semifinal!

Ananda Lathifah Rozalina Sabtu, 22 Mei 2021 | 06:28 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan. (BADMINTON INDONESIA)

Sabar/Reza menaklukan unggulan ketiga turnamen itu dengan skor 21-16, 21-19.

Hal yang sama juga dilakukan Yulfira Barkah/Febby Valencia Dwijayanti Gani yang menaklukan unggulan keenam turnamen , Nita Violina Marwah/Putri Syaikah unggulan keenam turnamen dengan skor 19-21, 21-17, 21-12.

Selain deretan wakil yang berhasil membuat para pebulu tangkis unggulan turnamen pulang, masih ada wakil Indonesia yang juga berhasil memenangkan pertandingan dan lolos ke babak semifinal.

Total ada 7 wakil Indonesia yang berhasil melaju dan akan bertanding di babak semifinal hari ini, Sabtu (22/5/2021).

Berikut jadwal semifinal Spain Masters 2021 yang didominasi wakil Indonesia.

Lapangan 1

Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani vs Adam Hall Frederik Sogard (Skotlandia/Denmark) partai pertama pukul 17.00 WIB



Source : tournament software
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan