Sementara itu perjuangan wakil Indonesia bakal dibuka dari nomor ganda putra, Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani.
Sabar/Reza bakal menghadapi pasangan campuran yang sukses menyingkirkan unggulan kedua nomor ganda putra asal Indonesia, Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin.
Baca Juga: Spain Masters 2021 - Yulfira/Febby Beberkan Kunci Menangkan 2 Derby Merah Putih
Duo bocah ajaib Indonesia itu takluk di babak perempat final dikalahkan Adam Hall (Skotlandia)/Frederik Sogaard (Denmark).
Hingga berita ini dikabarkan pertandingan Sabar/Reza melawan Hall/Sogaard memasuki gim ketiga dengan keunggulan pasangan Indonesia.
Berikut link live streaming Spain Masters 2021 babak semifinal.
Source | : | bolastylo.bolasport.com |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |