Bahaya Simpan Telur di Dalam Kulkas, Begini Penjelasannya

Rara Ayu Sekar Langit Sabtu, 29 Mei 2021 | 19:15 WIB
Cara menyimpan telur yang benar jangan ditaruh di dalam kulkas (Freepik)

BolaStylo.com - Kebiasaan menyimpan telur di dalam kulkas yang selama ini kita lakukan, ternyata berbahaya loh.

Berdasar penjelasan dari ahli yang telah melakukan penelitian, telur yang disimpan di kulkas cederung memiliki banyak bakteri.

Lingkungan yang dingin ternuta memicu perkembangan bakteri.

Bakteri akan berkembang pesat, terutama bakteri salmonella.

Sebuah penelitian memperlihat perbandingan telur yang di simpan di suhu ruang dan di dalam kulkas.

Hasilnya, telur yang ada di suhu runag memiliki bakteri lebih sedikit dari yang di simpan dalam kulkas.

Baca Juga: Sedang Populer, Ini loh Manfaat Teh Bunga Mawar untuk Kesehatan

Hal ini tetap berlaku meskipun cangkang tekur sudah dibersihkan sebelum masuk kulkas.

Selain itu, biasanya penyimpanan telur yang berada di pintu kulkas ternyata berpengaruh pada kualitas telur itu sendiri.

Telur segar rentan terhadap perubahan suhu.

Jika kulkas sering dibuka tutup, maka telur akan sering mengalami perubahan suhu.

Goncangan yang dialami telur juga berpengaruh pada kualitasnya.

Bisa jadi, telur akan mudah rusak dan tidak tahan lama.

Artikel ini telah tayang di Nakita.ID dengan judul Tolong Jangan Simpan Telur di Dalam Kulkas Lagi, Para Ahli Sudah Peringatkan Bahayanya

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo)

 



Source : Nakita.ID
Penulis : Rara Ayu Sekar Langit
Editor : Rara Ayu Sekar Langit
Video Pilihan