Jangan Khawatir Soal Semut! Begini Cara Mengusirnya Secara Alami

Ananda Lathifah Rozalina Minggu, 18 Juli 2021 | 06:00 WIB
Ilustasi semut mengerubungi makanan (Istimewa)

BolaStylo.com - Semut yang kerap mengerubuti makanan ternyata bisa diusir dengan beberapa bahan alami yang banyak ditemui di rumah.

Beberapa orang kadang merasa terganggu dengan semut yang mengerubuti makanan.

Pasalnya, semut-semut itu kadang akan membawa makanan sedikit demi sedikit.

Selain itu, mereka kadang menggigit manusia sebagai bentuk pembelaan diri.

Namun, kini kamu tak perlu khawatir lagi dengan adanya semut yang menganggu makananmu gunakan saja tiga bahan alami berikut ini untuk mengusirnya.

Bedak bayi

Bedak bayi tak cuma bisa membuat bayi harum dan segar, benda yang satu ini juga bisa membantu menyingkirkan semut.

Caranya, taburkan bedak bayi ke setiap sudut rumah untuk menghilangkan kelembapan yang dibutuhkan semut untuk bergerak dan hidup.



Source : nakita.grid.id
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan