Olimpiade Tokyo 2020 - Mimpinya Pupus, Sohib Greysia Poiii Asal Thailand Curhat Begini

Eko Isdiyanto Jumat, 30 Juli 2021 | 21:03 WIB
Greyia Polii /Apriyani Rahayu berfoto bersama Sapsiree Taerattanachai (anandalathifah)

Banyak penggemar yang bertanya mengenai tekanan yang didapat, meski begitu Sapsiree mengaku tak pernah memandang lawan dari peringkat.

Ia mengaku lebih memilih fokus kepada diri sendiri dan permainan, serta memandang semua lawan sama kuatnya ketika sudah dihadapkan dalam satu lapangan.

Baca Juga: Greysia Polii, Didiskualifikasi Hingga Pecahkan Rekor Bagi Indonesia!

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Popor Sapsiree Taerattanachai (@popor_sapsiree)

Kemenangan memang mutlak untuk bisa didapatkan, namun Sapsiree juga akan pasrah jika hasil pertandingan tak sesuai dengan harapan.

"Sebelum datang ke Olimpiade ini Banyak orang bertanya bahwa kami saat ini nomor 2 di dunia dan daftar teratas," tulis Sapsiree.

"Apakah Anda merasa tertekan? Saya ingin mengatakan setiap kali Anda bersaing Saya tidak mengambil peringkat sebagai ukuran.

"Cobalah untuk tidak menekan diri sendiri dan fokus pada permainan. Karena semua pesaing kuat dan dipersiapkan dengan baik.

Baca Juga: Olimpiade Tokyo 2020 - Minta Maaf, Alvin Tehupeiory Belum Berikan Hasil Terbaik



Source : bolastylo.bolasport.com
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan