Punya Gejala Sinusitis? Ini Dia Bahan Alami yang Ampuh untuk Atasi

Sumakwan Wikie Riaja Senin, 2 Agustus 2021 | 21:00 WIB
ilustrasi hidung tersumbat (unsplash.com/Brittany Colette)

Metode uapPenggunaan metode uap untuk redakan penyakit sinus yang menyerang juga bisa dikatakan sebagai cara alternatif yang alami.Terutama penyajian cara penggunaannya sangat mudah.Hanya mempersiapkan air rebusan yang sudah dimasak terlebih dahulu.Kemudian, letakkaan wadah air rebusan di bawah wajah anda dan hirup beberapa kali hingga dirasa sudah cukup atau anda juga dapat masukkan peppermint ke dalam air rebusan.

Baca Juga: Olimpiade Tokyo 2020 - Eng Hian Bayar Lunas Tragedi 20 Tahun LaluDengan campuran aroma peppermint disinyalir untuk menambah bau yang khas dalam meredakan sinus.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo)



Source : Adjar.id
Penulis : Sumakwan Wikie Riaja
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan