Update Ranking BWF - Raih Medali, Greysia/Apriyani & Ginting Gagal Naik Peringkat Karena Hal Ini

Reno Kusdaroji Rabu, 4 Agustus 2021 | 11:30 WIB
Greysia Polii/Apriyani Rahayu dan Anthony Sinisuka Ginting akan melakoni babak final dan perebutan medali perunggu Olimpiade Tokyo 2020 hari ini, Minggu (2/8/2021). (KOLASE FOTO NOC INDONESIA)

Satu-satunya perubahan dari 10 besar tunggal putra ialah Shi Yu Qi (China) yang masuk ke urutan terakhir menggeser Wang Tzu Wei (Taiwan)

Pada tempat ketiga ada Anders Antonsen, yang dikalahkan Ginting pada perempat final Olimpiade Tokyo 2020.

Antonsen menghuni peringkat ketiga dengan perolehan 94.875 poin, semakin tertinggal dari rekan senegaranya Viktor Axelsen yang meraih medali emas olimpiade.

Setelah meraih medali emas Olimpiade Tokyo 2020, Viktor Axelsen semakin mendekati peringkat pertama, Kento Momota (Jepang).

Axelsen saat ini memperoleh poin 103.786 poin sementara Kento Momota masih aman di peringkat pertama dengan 109.118 poin.

Berikut update rangking BWF nomor tunggal putra dan ganda putri hingga pekan ke-31 2021.

Baca Juga: Dari Miskin Sampai Jadi Miliarder, Isak Tangis Apriyani Rahayu Bongkar Kisah Perjuangannya



Source : BWF Badminton,olympics.bwfbadminton.com
Penulis : Reno Kusdaroji
Editor : Reno Kusdaroji
Video Pilihan