Kenali Manfaat Baik Mengosok Gigi Dua Kali Sehari Bagi Kesehatan Tubuh

Sumakwan Wikie Riaja Rabu, 4 Agustus 2021 | 15:00 WIB
Manfaat gosok gigi ternyata tidak hanya memutihkan tapi juga mencegah tumbuhnya bakteri dan kuman. (drobotdean/freepik)

Mencegah gigi berlubangGigi berlubang merupakan penyakit yang umum diketahui banyak orang.Apalagi anda yang sering mengonsumsi makanan manis dan bersoda yang cepat membuat gigi berlubang.Untuk menghindari gigi berlubang, sebaiknya mengosok gigi minimal dua kali sehari.Agar gigi terhindar dari bakteri yang menempel sehingga bersih dan terjaga.Aroma mulut yang segarSebagian besar faktor penyebab bau mulut kurang sedap disebabkan oleh gaya hidup buruk.Nah, kebiasan itu terjadi salah satunya karena kurangnya niatan untuk menggosok gigi.Biasanya, faktor lain dari bau mulut yakni sering mengonsumsi makanan dengan kandungan aroma yang tinggi seperti buah durian, jengkol hingga pete.Apalagi bagi anda para perokok, sebaiknya rajin mengosok gigi dua kali sehari agar bantu cegah bau mulut.

Baca Juga: Kandungan Vitamin C Buah Ini Mampu Cerahkan Wajah Secara Alami

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo)

 



Source : Adjar.id
Penulis : Sumakwan Wikie Riaja
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan