Viral! Temukan Khasiat Mengonsumsi Jambu Biji Untuk Ibu Hamil

Sumakwan Wikie Riaja Senin, 9 Agustus 2021 | 16:00 WIB
Manfaat jambu biji yang bisa sembuhkan penyakit. (freepik)

BolaStylo.com - Jambu biji rupanya memiliki segudang manfaat kesehatan yang baik termasuk ketika dikonsumsi oleh seorang ibu yang sedang mengandung.Sifat antiinflamasi dan antibakteri yang terkenal banyak dari buah jambu ternyata baik dikonsumsi untuk ibu hamil.Bukan rahasia umum jika manfaat yang terkandung pada jambu biji memiliki berkhasiat luar biasa untuk kesehatan tubuh manusia.Terbukti, seseorang dapat tenaga seseorang dapat berenergi dari kandungan atioksidan seperti vitamin C.

Baca Juga: Tanpa Pemain Bintang, Simone Inzaghi Tetap Lanjutkan Torehan Positif Inter Milan!Apalagi rasa manis dan menyegarkan dari jambu biji ini biasanya diolah menjadi varian jus atau dikonsumsi langsung.Bagi ibu hamil yang ingin mendapatkan manfaat dari jambut biji tentu tak perlu pusing terkait bagaimana cara mengonsumsinya.

Namun sebelum itu, baiknya perlu dipahami dahulu apa saja manfaat yang diberikan jambu biji untuk para ibu hamil.

Baca Juga: Olimpiade Tokyo 2020 - Amerika Serikat Medali Terbanyak, Indonesia ke-55



Source : Instagram,Healthline,nakita.grid.id,American Heart Association
Penulis : Sumakwan Wikie Riaja
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan