Sementara itu di sektor tunggal putra, Nozomi Okuhara dan Akane Yamaguchi yang kerap menyulitkan tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung.
Selain bersaing menghadapi Jepang, Greysia Polii/Apriyani Rahayu dkk juga harus menghadapi tim beregu putri Jerman dan Prancis.
Berikut hasil undian Piala Uber 2020
Grup A | Grup B | Grup C | Grup D |
Jepang Jerman Prancis | Thailand India Spanyol Skotlandia | Korea Selatan Taiwan Tahiti Mesir | China Denmark Malaysia Kanada |
Meski harus bertarung dengan tim kuat seperti Jepang, peluang tim Indonesia untuk lolos masih tebuka lebar karena ada dua tiket yang disediakan untuk setiap grup.
Dengan begini, Indonesia harus finish di urutan pertama atau kedua dalam pertarungan fase grup Piala Uber 2020 ini.
Terlepas dari itu, Kompetisi Piala Uber 2020 akan dilaksanakan pada 9-17 Oktober mendatang di Aarhus, Denmark.
Source | : | BWF |
Penulis | : | Ananda Lathifah Rozalina |
Editor | : | Ananda Lathifah Rozalina |