Karena Konflik Afghanistan, Ayah Si Bocah Jersey Plastik Kecewa Berat dengan Lionel Messi

Eko Isdiyanto Selasa, 24 Agustus 2021 | 07:00 WIB
Lionel Messi dan Murtaza Ahmadi (Dailymail)

Hal inilah yang membuat Murtaza merasa kecewa, karena ia berpikri Messi mampu berbuat banyak untuk putranya.

Saking kecewanya, Arif bahkan membandingkan sikap Messi yang tidka lebih baik dari megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo.

Sang ayah mungkin terlalu banyak berharap pada Messi dapat membantu putranya mencari suaka, sama seperti yang pernah dilakukan Ronaldo.

Kala itu Ronaldo berhasil membantu pengungsi Suriah, Zaid Abdul dan dikabarkan pemilik nomor punggung tujuh Juventus itu memberi banyak uang kepadanya.

Baca Juga: Benarkah Air Rebusan Terong Bagus Untuk Kesehatan Tubuh? Ini Penjelasannya

"Kami pikir dengan pergi ke Doha untuk bertemu Messi, kemungkinan akan berlaku seperti Ronaldo," ucap Arif Ahmadi.

"Kami pergi ke Qatar agar Messi bisa melakukan sesuatu untuk putra saya, sayangnya ia tidak melakukan apa pun untuk Murtaza." imbuhnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo)



Source : Bleacher Report
Penulis : Eko Isdiyanto
Editor : Eko Isdiyanto
Video Pilihan