Atasi Uban Prematur dan Kerontakan dengan Bawang Bombay, Begini Caranya

Rara Ayu Sekar Langit Sabtu, 28 Agustus 2021 | 19:38 WIB
Bawang bombay ternyata efektif untuk menghilangkan uban secara permanen (Pexels.com/Karolina Grabowska)

Berbagai nutrisi itu akan meregenerasi folikel rambut dan menghasil rambut yang sehat dengan pigmen gelap alami.

Selain itu, bawang bombay kaya kandungan belerang dan senyawa lain yang baik dalam mencegah infeksi dari jamut, kuman juga parast.

Cara untuk memanfaatkan bambang bombay guna mengatasi masalah rambut sangat mudah.

Siapkan beberapa siang bawang bombas lalu haluskan dengan blender hingga seperti jus.

Olehkan jus bawang bombay ke helai rambut lalu pijat perlahan.

Diamkan selama 30 menit hingga satu jam dan bilas sampai bersih setelahnya.

Artikel ini telah tayang di Nakita.ID dengan judul Wah Kenapa Nggak Tahu Dari Dulu, Ternyata Bawang Bombay Efektif Menghilangkan Uban Prematur Hingga Atasi Kerontokan, Ini Resep Rahasianya



Source : Nakita
Penulis : Rara Ayu Sekar Langit
Editor : Rara Ayu Sekar Langit
Video Pilihan