BolaStylo.com - Kunyit sering kita temukan di dapur sebagai bumbu masakan atau pengobatan herbal.
Pada kunyit terdapat kandungan sifat anti-inflamasi dan anti-mikroba.
Ini menjadikan kunyit mampu mengatasi peradangan dan mencegah infeksi dari mikroba.
Tapi dalam mengonsumsi kunyit, kita harus memperhatikan takarannya.
Mengonsumsi dalam jumlah yang berlebihan justru akan membahayakan kesehatan.
Efek samping dari konsumsi yang berlebih adalah penyerapan zat besi dalam tubuh menjadi berkurang.
Padahal zat besi menjadi salah satu mineral yang dibutuhkan oleh tubuh untuk menghasilkan hemoglobin.
Baca Juga: Miliki Rasa yang Pahit, Pare Justru Bermanfaat Buat Wajah Glowing
Source | : | Nakita |
Penulis | : | Rara Ayu Sekar Langit |
Editor | : | Rara Ayu Sekar Langit |