Stop! 4 Makanan Ini Bisa Merusak Kulit Indahmu

Ananda Lathifah Rozalina Kamis, 2 September 2021 | 21:00 WIB
Menjaga kesehatan kulit (Pexels.com)

"Penelitian menunjukkan bahwa mengonsumsi susu dalam jumlah tinggi, khususnya susu sapi yang dapat menyebabkan jerawat," kata Yoram Harth, MD, dokter kulit bersertifikat dan direktur medis MDacne.

Daging olahan

Daging olahat seperti pepperoni, hot dog, sosis dan sebagainya juga kurang baik untuk kulit jika dikonsumsi dalam jumlah berlebih.

Lemak jenuh pada daging olahan dapat menyebabkan peradangan pada kulit.

"Daging olahan mengandung lemak jenuh dan nitrat dalam jumlah tinggi yang dapat menyebabkan peradangan," kata Dr.Harth.

Roti putih

Roti putih yang kerap dikonsumsi saat sarapan juga menjadi kontribusi besar dalam merusak keindahan kulit loh.



Source : kompas
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan