Rasa Kecewa Hingga Alasan Politik, Rekan Lionel Messi Sebut Laga yang Menyakitkan!

Sumakwan Wikie Riaja Selasa, 7 September 2021 | 14:59 WIB
Kiper Argentina, Emiliano Martinez, merangkul Lionel Messi dan rekan-rekannya selepas menyingkirkan Kolombia di semifinal Copa America 2021. (TWITTER.COM/LEOCUCCITTINI_)

"Kami saat itu menunggu apakah pertandingan bisa dilanjutkan lagi atau tidak. Namun, setelah 40 menit, mereka meminta kami untuk meninggalkan stadion. Itu sangat menyakitkan," tuturnya.

Baca Juga: Ikuti Karier Ayahnya, Anak David Beckham Gabung Tim Liga AmerikaApalagi Anvisa tidak memberitahu peraturan tersebut kepada keempat pungawa Timnas Argentina yang bermain di Liga Inggris terlebih dulu sebagai peringatan."Ada rumor pemain-pemain dari Liga Inggris tidak bisa bermain. Mereka tidak memberi peringatan ketika kami tiba di Brasil," jawabnya.Menurutnya segala aturan yang sensitif harus segera dikabarkan kepada offisial tim untuk ditindak lanjuti.

Baca Juga: Terungkap! Sir Alex Ferguson Tak Pernah Marahi Cristiano Ronaldo"Selama di Brasil, kami selalu memenuhi segala aturan. Mereka seharusnya memberi peringatan sebelum pertandingan. Itu sangat sederhana," pungkasnya.Dengan konsekuensi tersebut, keempat pemain itu terpaksa harus dikembalikan ke klubnya masing-masing oleh Timnas Argentina.Serta tak akan mengikuti rangkaian kualifikasi piala dunia 2022 zona Amerika Selatan sebelum mendapatkan informasi lebih lanjut dari Timnas Argentina.

Baca Juga: Cristiano Ronaldo Naikkan Level Man United? Begini Kata Paul Pogba

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo)

 



Source : TyC Sports
Penulis : Sumakwan Wikie Riaja
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan