Hal itu karena di pertandingan berikutnya, Paris Saint-Germain akan berhadapan dengan raksasa Liga Inggris, Manchester City."Kami menginginkan semuanya berjalan dengan baik dan dia siap bermain lagi.""Ya, kami berharap dia bisa bermain (melawan Man City).""Kami harus berhati-hati," pungkas mantan pelatih Tottenham Hotspur itu.
Baca Juga: Tak Cuma Sekadar Menang, Gol Spasojevic Bawa Bali United Puncaki Klasemen Liga 1Meski direncanakan untuk dimainkan di laga fase grup A Liga Champions nanti, namun hal itu belum dapat dipastikan karena harus melihat kondisi Messi terlebih dahulu.