Di Balik Harganya yang Murah Meriah, Daun Melinjo Ternyata Simpan 4 Khasiat Menakjubkan

Ananda Lathifah Rozalina Senin, 27 September 2021 | 12:00 WIB
Daun melinjo sebagai obat alami (Wikimedia Commons/ BotBln)

Kondisi ini ternyata bisa diatasi dengan mengonsumsi daun melinjo.

Pasalnya, daun melinjo mengandung zat besi yang cukup tinggi sehingga dengan mengonsumsinya akan membantu proses pembentukan sel darah merah baru dalam tubuh.

Menangkal radikal bebas

Radikal bebas di lingkungan bisa menjadi hal buruk bagi tubuh kita.

Untuk membentengi tubuh dari pengaruh negatif radikal bebas, kamu bisa mengonsumsi air rebusan daun melinjo secara teratur.

Dengan begitu tubuh akan terhindar dari radikal bebas dan mencegah timbulnya penyakit kanker.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo)

 



Source : sajiansedap.grid.id
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan