"Dia membantu saya. Timnya dan Jurgen membantu saya menjadi manajer yang lebih baik," kata Pep.
Baca Juga: Piala Sudirman 2021 - Meski Anak Ajaib Korea Bikin Repot, Tim China Melaju ke Final dengan Nilai Sempurna!"Dia menempatkan saya di level yang lebih baik, untuk berpikir dan membuktikan diri saya sebagai manajer yang lebih baik dan mencoba mengalahkan mereka."Baginya, bermain di Liga Inggris memang sedikit menyulitkan lantaran sengitnya pertandingan antar tim kontestan."Kami melakukannya di Jerman ketika kami saling berhadapan. Di sini, di Inggris, kami bertahun-tahun bersama, di banyak kompetisi dan kami sering menghadapi satu sama lain.""Terkadang menang, terkadang kalah, tetapi itu bagus karena kedua tim memiliki ide yang sama – mencetak gol."
Baca Juga: Piala Sudirman 2021 - Jepang Sukses Balaskan Dendam Indonesia pada Malaysia dalam Waktu 3 Jam 2 Menit!"Mereka lebih cepat dari kami, tetapi kami berdua akan mencoba memenangkan pertandingan," pungkasnya.
Source | : | Liverpoollfc.com,Transfermarkt |
Penulis | : | Sumakwan Wikie Riaja |
Editor | : | Ananda Lathifah Rozalina |