Dilibas Marcus/Kevin, Ganda Putra Thailand Malah Panen Besar di Peringkat BWF Bareng Youngsters Indonesia

Ananda Lathifah Rozalina Selasa, 9 November 2021 | 11:06 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, pada laga terakhir penyisihan grup Olimpiade Tokyo 2020 di Musashino Forest Sport Plaza, Selasa (27/7/2021). (NAIF AL'AS/NOC INDONESIA)

Leo/Daniel yang berhasil lolo ke final dan meraih posisi runner up berhasil naik 7 peringkat.

Ganda putra Indonesia yang sebelumnya berada di posisi 35 dunia itu kini menghuni peringkat 28 dunia.

Hal yang tak jauh beda juga terjadi pada Pramudya/Yeremia.

Pramudya/Yeremia yang berhasil menembus babak semifinal usai menumbangkan seniornya, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto itu berhasil naik 7 peringkat.

Pramudya/Yeremia yang sebelumnya berada di posisi 41 dunia kini berada di posisi 35 dunia.

Sementara para ganda putra muda mulai merangsek naik, tak ada perubahan yang terjadi pada para penghuni top 10 dunia.

Marcus/Kevin tetap kokoh di puncak ranking dunia yang lantas disusul oleh beberapa ganda putra top dunia lainnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo)

 



Source : badmintonsoftware.com
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan