Indonesia Open 2021 - Usai Libas Raja Bulu Tangkis Dunia, Tunggal Putra Singapura Ungkap Penyebab Kekalahan Kento Momota

Ananda Lathifah Rozalina Jumat, 26 November 2021 | 07:32 WIB
Loh Kean Yew, pebulu tangkis tunggal putra Singapura. (THESTRAITSTIMES.COM)

"Tapi kamu bisa lihat Momota lelah. Dia tidak bermain dengan potensi penuhnya. Saya hanya mencoba yang terbaik untuk menjatuhkannya, itu adalah sesuatu yang perlu saya atasi dan saya melakukannya hari ini. Jadi, saya sangat senang tentang itu," jelas Loh.

Terlepas dari kemenanganya di babak kedua, Loh Kean Yew akan menghadapi wakil Denmark, Hans-Kristian Solberh Vittinghus.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo)

 



Source : BWFBadminton.com
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan