Piala AFF 2020 - Kemenangan Timnas Indonesia Bikin Vietnam Merana

Ananda Lathifah Rozalina Jumat, 10 Desember 2021 | 06:08 WIB
Evan Dimas, yang mengenakan ban kapten warna putih, melakukan selebrasi usai mencetak gol kedua timnas Indonesia versus Kamboja. (pssi.org)

Timnas Vietnam harus turun posisi ke posisi tiga karena Indonesia kini menempati posisi kedua dan Malaysia ada di posisi pertama.

Posisi klasemen grup ini masih bisa berubah sewaktu-waktu tergantung hasil setiap pertandingan yang didapatkan para pesertanya.

Berikut klasemen sementara grup B Piala AFF 2020 usai Timnas Indonesia bertanding.

  1. Malaysia
  2. Indonesia
  3. Vietnam
  4. Kamboja
  5. Laos

Baca Juga: Usai 5 Tahun Dilupakan, Pemain Ini Siap Buktikan Diri di Piala AFF 2020!

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaStylo (@bolastylo)

 



Source : berbagai sumber
Penulis : Ananda Lathifah Rozalina
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan