AFF 2020 - Skuad Shin Tae-yong Tidak Masuk Daftar Idola Pemenang, Thailand Juga!

Sumakwan Wikie Riaja Selasa, 21 Desember 2021 | 15:30 WIB
Pratama Arhan bersama pemain timnas Indonesia merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Malaysia di Piala AFF 2020. (PSSI.ORG)

Secara terang-terangan, Steve Darby mengakui jika pertemuan antara Thailand dan Vietnam memang sangat mengejutkan banyak pihak.

Steve Darby, mantan pelatih timnas Thailand dan Laos
Di mana baginya, kedua tim tersebut seharusnya bertemu di babak final AFF 2020."Saya terkejut dan kecewa Vietnam dan Thailand bertemu di semifinal," ucap Steve Darby dikutip BolaStylo dari BolaSport.com"Seharusnya laga ini menjadi final Piala AFF 2020 karena dua tim tersebut yang terbaik saat ini," tegasnya.

Baca Juga: AFF 2020 - Meskipun Tiba di Singapura, Takdir Egy Maulana Belum Untuk Garuda!Pria kelahiran Liverpool itu sangat mengidolakan tim Vietnam untuk meraih juara."Saya tidak bisa meremehkan tentang tim besutan Park Hang-seo," tutur Steve."Mereka belum kebobolan satu gol pun selama fase grup."Meskipun mendukung Vietnam, Steve tetap mempercayai jika skuad asuhan Shin Tae-yong mampu menembus babak final AFF 2020.

Baca Juga: AFF 2020 - Media Korea Sorot Gacornya Shin Tae-yong & Park Hang-seo Bak Pahlawan!



Source : BolaSport.com,Thethao247.vn
Penulis : Sumakwan Wikie Riaja
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan