Egy Maulana Dkk Diguyur Hadiah Runner-Up Piala AFF 2020, Namun Dihadang Kendala ini

Sumakwan Wikie Riaja Kamis, 6 Januari 2022 | 15:32 WIB
Shin Tae-yong nampak sedang berinteraksi dengan sejumlah pemain timnas Indonesia dalam acara pelepasan skuat Garuda di Hotel Sultan, Jakarta, 6 Januari 2022. (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)

BolaStylo.com - Timnas Indonesia akhirnya diguyur bonus seusai meraih posisi runner-up Piala AFF 2020 namun terdapat kendala yang menghadangnya di depan mata.Gelaran Piala AFF 2020 telah resmi berakhir dengan Thailand yang berhasil keluar sebagai juara.Sedangkan Timnas Indonesia harus kembali meraih status runner-up untuk keenam kalinya sepanjangan gelaran Piala AFF.Meski demikian perjuangan keras skuad Gauda di Piala AFF 2020 sangat mengesankan.

Baca Juga: Kandidat Pelatih Anyar Timnas Malaysia Akhirnya Terbongkar, ini Dia Ciri-Cirinya

Timnas Indonesia yang awalnya tak terlalu diperhitungkan justru berhasil meraih status juara grup dan lolos ke babak final.Setelah berjuang keras di ajang tersebut, Timnas Indonesia pun mendapatkan bonus yang cukup besar.Setelah menjalani karantina selama lima hari, para pemain dipulangkan ke klub atau ke rumahnya masing-masing pada Kamis (6/1/2022) Egy Maulana dkk kemudian mendapatkan kabar gembira.

Mereka mendapatkan pencarian hadiah runner-up sebesar Rp 1,4 miliar.

Baca Juga: Pelatih Thailand Samai Rekor Fantastis Shin Tae-yong, Bukan Prestasi Namun Hal ini!



Source : Super Skor
Penulis : Sumakwan Wikie Riaja
Editor : Ananda Lathifah Rozalina
Video Pilihan