Lewat sebuah tulisan dan foto yang diunggah pada akun Twitter pribadi, pakar transfer Italia itu menyebut Aubameyang resmi bergabung Barcelona.
Baca Juga: Awas! Konsumsi Jeruk dan Tomat Bisa Jadi Bahaya Jika Kamu Punya Kondisi Ini
Terkait gaji sang pemain, Arsenal disebut akan menghemat gajinya sesuai yang diinginkan klub yang bermarkas di Stadion Emirates itu.
"Pierre Emerick-Aubameyang bergabung dengan Barcelona, menyelesaikan kesepakatan dan Here we go," tulis Fabrizio Romano.
"Kontrak disetujui dan sekarang ditetapkan untuk ditandatangani oleh Aubameyang di markas Barcelona. Medis berhasil diselesaikan.
"Arsenal akan menghemat gajinya yang besar seperti yang mereka inginkan. Kesepakatan di tempat." imbuhnya.
Baca Juga: Proses Naturalisasi Sandy Walsh & Jordi Amat Hampir Rampung, PSSI Wanti-wanti Hal Ini!
Source | : | bolastylo.bolasport.com |
Penulis | : | Eko Isdiyanto |
Editor | : | Eko Isdiyanto |